Berdasarkan Peraturan Wali Kota Sukabumi Nomor 27 Tahun 2023 tentang Rencana Strategis Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Sukabumi Tahun 2024 - 2026, Program dan Kegiatan Unggulan yang dilaksanakan oleh Dinas pada Tahun 2024 - 2026 diuraikan dibawah ini :


Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Perangkat Daerah Tahun 2024 - 2026
No Tujuan Sasaran Indikator Tujuan/Sasaran Target Kinerja Tujuan/Sasaran Pada Tahun Ke-
1 2 3
1 Meningkatkan Pengembangan Usaha dan Ketahanan Pangan Daerah yang Berkelanjutan Terjaminnya Ketersediaan Pangan Masyarakat Persentase Ketersediaan Pangan (%) 100 100 100
Persentase Ketersediaan Cadangan Pangan Pokok Pemerintah (%) 22 22 23
Produktivitas Pertanian Per Hektar per Tahun (Ton/Ha) 6,61 6,71 6,81
Produktivitas Budidaya Perikanan (Ton/Ha) 25,87 26,08 26,29
Meningkatnya Kualitas Pangan dan Gizi Masyarakat Skor Pola Pangan Harapan 86,5 87,3 88,1
Persentase Keamanan Pangan 89 90 90
2 Terwujudnya Pemerintahan yang Akuntabel Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja Perangkat Daerah Nilai SAKIP Perangkat Daerah 76 77 78


Strategi dan Arah Kebijakan Perangkat Daerah
Tujuan Sasaran Strategi Arah Kebijakan
Meningkatkan Pengembangan Usaha dan Ketahanan Pangan Daerah yang Berkelanjutan Terjaminnya Ketersediaan Pangan Masyarakat Meningkatkan Ketersediaan Pangan yang Berkelanjutan Meningkatkan Perlindungan Lahan Pangan Pertanian Berkelanjutan (LP2B)
Meningkatkan Pemanfaatan Pekarangan
Peningkatan Kualitas Sarana Prasarana Sektor Pertanian dan Perikanan
Gerakan Zero Food Waste
Gerakan Edukasi Agro Usia Dini
Meningkatkan Pemeliharaan Cadangan Pangan Pemerintah
Meningkatnya Kualitas Pangan dan Gizi Masyarakat Meningkatkan Kualitas Produk Sektor Pertanian dan Perikanan Meningkatkan Sosialisasi Pangan Alternatif
Pengembangan Pertanian Organik
Meningkatkan Gerakan Membeli Produk Pertanian Lokal
Meningkatkan Keamanan Produk Pangan
Meningkatkan Pengembangan Produk Unggulan Daerah
Terwujudnya Pemerintahan yang Akuntabel Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja Perangkat Daerah Implementasi Reformasi Birokrasi dan Inovasi untuk Mewujudkan Birokrasi yang Bersih, Transparan dan Akuntabel Meningkatkan Nilai SAKIP
Meningkatkan Kualitas Laporan Keuangan


Daftar Program dan Kegiatan DKP3 Kota Sukabumi
Program Penanganan Kerawanan Pangan
Penanganan Kerawanan Pangan Kewenangan Kabupaten/Kota
Penyusunan Peta Kerentanan dan Ketahanan Pangan Kecamatan
Program Pengawasan Keamanan Pangan
Pelaksanaan Pengawasan Keamanan Pangan Segar Daerah Kabupaten/Kota
Program Pengelolaan Perikanan Budidaya
Pemberdayaan Pembudidaya Ikan Kecil
Pengelolaan Pembudidayaan Ikan
Program Pengelolaan Sumber Daya Ekonomi Untuk Kedaulatan dan Kemandirian Pangan
Penyediaan Infrastruktur dan Seluruh Pendukung Kemandirian Pangan sesuai Kewenangan Daerah Kabupaten/Kota
Program Pengendalian Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner
Penerapan dan Pengawasan Persyaratan Teknis Kesehatan Masyarakat Veteriner
Pengelolaan Pelayanan Jasa Laboratorium dan Jasa Medik Veteriner dalam Daerah Kabupaten/Kota
Penjaminan Kesehatan Hewan, Penutupan dan Pembukaan Daerah Wabah Penyakit Hewan Menular Dalam daerah Kabupaten/Kota
Program Pengendalian dan Penanggulangan Bencana Pertanian
Pengendalian dan Penanggulangan Bencana Pertanian Kabupaten/Kota
Program Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan
Pembinaan Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan bagi Usaha Pengolahan dan Pemasaran Skala Mikro dan Kecil
Penerbitan Tanda Daftar Usaha Pengolahan Hasil Perikanan bagi Usaha Skala Mikro dan Kecil
Penyediaan dan Penyaluran Bahan Baku Industri Pengolahan Ikan dalam 1 (Satu) Daerah Kabupaten/ Kota
Program Peningkatan Diversifikasi dan Ketahanan Pangan Masyarakat
Pelaksanaan Pencapaian Target Konsumsi Pangan Perkapita/Tahun sesuai dengan Angka Kecukupan Gizi
Pengelolaan dan Keseimbangan Cadangan Pangan Kabupaten/Kota
Penyediaan dan Penyaluran Pangan Pokok atau Pangan Lainnya sesuai dengan Kebutuhan Daerah Kabupaten/Kota dalam rangka Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan
Program Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota
Administrasi Barang Milik Daerah pada Perangkat Daerah
Administrasi Kepegawaian Perangkat Daerah
Administrasi Keuangan Perangkat Daerah
Administrasi Umum Perangkat Daerah
Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah
Pengadaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah
Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
Program Penyediaan dan Pengembangan Prasarana Pertanian
Pembangunan Prasarana Pertanian
Pengembangan Prasarana Pertanian
Program Penyediaan dan Pengembangan Sarana Pertanian
Pengawasan Penggunaan Sarana Pertanian
Pengendalian dan Pengawasan Penyediaan dan Peredaran Benih/Bibit Ternak, dan Hijauan Pakan Ternak dalam Daerah Kabupaten/Kota
Peningkatan Mutu dan Peredaran Benih/Bibit Ternak dan Tanaman Pakan Ternak serta Pakan dalam Daerah Kabupaten/Kota
Program Penyuluhan Pertanian
Pelaksanaan Penyuluhan Pertanian